Sabtu, 10 Mei 2025

Putra Bungsu 'Dansui' Dipromosikan Jabat Kasatreskrim Batubara, Kompol Faidir Digeser, AKP Hardiyanto Jadi Kasatreskrim di Wilayah Ini

Ardi Yanuar - Kamis, 10 April 2025 15:20 WIB
Putra Bungsu 'Dansui' Dipromosikan Jabat Kasatreskrim Batubara, Kompol Faidir Digeser, AKP Hardiyanto Jadi Kasatreskrim di Wilayah Ini
Ist.
Polda Sumut.
6. Kapolsek Medan Timur, Kompol Briston Agus Muntecarlo Napitupulu dipromosikan menjadi Wakapolres Samosir.

Baca Juga:

7. Kanit 4 Subdit 3 Ditresnarkoba Polda Sumut, Kompol Agus Manimbul Butarbutar dipromosikan menjadi Kapolsek Medan Timur.

8. Kapolsek Pangkalan Brandan, AKP Irwanta Sembiring dimutasi menjadi Panit 1 Unit 4 Subdit 3 Ditreskrimum Polda Sumut.

9. Kasatresnarkoba Polres Dairi, AKP Amrizal Hasibuan dimutasi menjadi Kapolsek Pangkalan Brandan.

10. PS Kabag SDM Polrestabes Medan, Kompol Riski Amalia dimutasimenjadi Kasubbagbinkar Bag SDM Polrestabes Medan.

11. Kompol Agustinus Chandra Pietama (pindahan dari Polda Papua) dipromosikan menjadi Kabag SDM Polrestabes Medan.

12. Kapolsek Medan Tuntungan, Iptu Eko Sanjaya dimutasi menjadi Pama Polrestabes Medan (diarahkan pada Satreskrim).

13. Kanitreskrim Polsek Medan Tuntungan, Iptu Syawal Sitepu dipromosikan menjadi Kapolsek Medan Tuntungan.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Ardi Yanuar
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Abang dan Adik Kandung Ditangkap Usai Kirim Paket Berisi Mayat Bayi ke Masjid di Medan
Baru Bebas, Residivis Curanmor Tersungkur Ditembak Polisi, Pelaku Pernah Jambret Hp di Deli Serdang
Polrestabes Medan Musnahkan Narkoba Hasil Ungkapan Kasus Selama Tiga Bulan
Tantangan Polrestabes Medan Ungkap Jaringan Narkoba Malaysia-Aceh Terputus dari 1 Bandar Besar
Tempo 3 Bulan, Polrestabes Medan Tangkap 156 Bandit Narkoba : 16 Kg Sabu dan 19.231 XTC Disita
Setelah Penyidik Diganti, Susanto Lian Langsung Tersangka Penggelapan Rp50 Miliar -Kuasa Hukum Asin Apresiasi Poldasu
komentar
beritaTerbaru